Cara Memilih dan Merawat Patung Manekin

patung manekin

Bagi pemilik toko fashion, boneka pajangan yang lebih populer dikenal dengan patung manekin (mannequin) merupakan salah satu cara untuk menarik minat calon pembeli. Melalui patung-patung manekin tersebut, para pemilik toko pakaian dapat memperkenalkan produk dan model fashion terbaru kepada para konsumennya. Jika anda berencana untuk membeli satu atau beberapa buah patung manekin, ada baiknya terlebih … Read more

7 Tips Menjalankan Usaha Sablon agar Sukses

sablon

Kriteria sukses dalam bisnis memang sulit ditentukan, namun pada umumnya sukses itu berada pada kategori memperoleh hasil yang maksimal dengan kondisi bisnis yang stabil. Dalam usaha percetakan sablon, mencapai kesuksesan bukanlah hal yang mudah, anda harus melakukan kerja yang giat agar bisa bersaing dengan usaha yang sejenis. Berikut adalah tips-tips untuk usaha percetakan baju sablon: … Read more

3 Kunci Sukses Berbisnis Busana Muslim

pakaian muslim

Menggeluti bisnis fashion ternyata banyak sekali jenisnya. Ada yang khusus membuka butik pakaian wanita, ada yang berspesialisasi di busana kantor, beberapa orang memilih pada kategori pakaian anak-anak, dan ada juga yang khusus menjual pakaian yang hanya digunakan untuk keperluan agama dan adat. Bisnis konveksi busana yang terkait dengan ceremonial dan adat setempat misalnya baju batik, … Read more

Digital Printing Kaos, Usaha Tepat Untuk Kaula Muda

logo kerja usaha

Mungkin di wilayah anda telah bertebaran berbagai jenis usaha percetakan. Dan yang paling banyak dilakukan oleh wirausahawan muda adalah usaha percetakan photo digital. Bekal ilmu desain grafis dan komputer yang diperoleh dari bangku sekolah ataupun kuliah menjadikan usaha ini umumnya hanya digeluti oleh golongan muda. Sejak harga mesin digital printing dan perlengkapannya mulai turun, bisnis … Read more

Gambaran Singkat Bisnis Konveksi, Ini Caranya

konveksi

Salah satu usaha yang tak pernah lesu dan selalu bisa bertahan dari berbagai kondisi ekonomi bangsa adalah usaha konveksi, karena merupakan salah satu kebutuhan pokok manusia. Usaha konveksi ada beraneka ragam, misalnya usaha konveksi pakaian anak-anak, konveksi tas dan dompet, usaha konveksi berupa pembuatan topi, kerudung, kaos gaul, dan sebagainya. Usaha konveksi mirip dengan industri … Read more

Bisnis Musiman Penjualan Jas Hujan Khusus Sepatu

pelindung sepatu

Musim penghujan ternyata membawa dampak positif bagi beberapa jenis usaha. Pada rentang waktu ini, mereka merasakan peningkatan pendapatan. Bagi sebagian orang, musim hujan seperti yang sedang berlangsung saat ini memang banyak yang mendatangkan musibah, misalnya banjir yang melanda di kawasan ibu kota Jakarta. Namun, hal ini justru menjadi berkah bagi sebagian pengusaha, salah satu diantaranya … Read more