Bagaimana Cara Memulai Bisnis saat Punya Bayi

bayi

Kehadiran seorang anggota baru dalam suatu keluarga merupakan anugerah yang indah. Bahkan banyak orang yang tidak bersabar menantikan kehadirannya. Bagi wanita karier, kelahiran seorang bayi bisa saja membawa dilema tersendiri karena diapit oleh dua kepentingan yang berbeda. Lalu, bagaimanakah cara anda mengkolaborasikan kedua hal tersebut. Berikut tips – tips yang bisa anda terapkan dalam mendirikan … Read more

5 Profesi di Indonesia yang Semakin Langka

kerjausaha logo16

Seiring perkembangan zaman, akan selalu muncul hal-hal yang baru. Sebaliknya sesuatu yang lama akan mulai ditinggalkan hingga akhirnya tinggal kenangan. Era yang terus berkembang, membuat banyak hal harus beradaptasi. Jika dirasa sudah tidak menguntungkan lagi, maka akan ditinggalkan. Nah, demikian juga dengan kelima profesi ini yang tampaknya perlahan-lahan semakin berkurang karena tergilas oleh roda zaman. … Read more

5 Jenis Pekerjaan Menantang Maut, Sangat Bahaya

logo kerjausaha

Jika kita bisa memilih dengan mudah, mungkin semua orang ingin mendapatkan pekerjaan yang gampang, santai, menyenangkan, dan mampu memberikan penghasilan yang besar. Namun sayangnya tidak semua orang bisa merasakan hal tersebut. Ada banyak orang yang dengan keadaan terpaksa harus menggeluti pekerjaan yang beresiko tinggi terhadap nyawanya. Ada juga beberapa orang yang memasrahkan nyawanya pada sebuah … Read more

5 Jenis Pekerjaan Bergaji Tinggi untuk Pekerja Gen-Y

keuangan 30

Tinggi rendahnya gaji ditentukan oleh banyak faktor. Masing-masing perusahaan tentu memiliki skema penggajian tersendiri. Orang yang memperoleh gaji tinggi pasti melakoni pekerjaan yang berisiko tinggi atau memiliki tanggung jawab yang besar, atau juga mempunyai keahlian yang langka. Kesempatan mendapatkan gaji tinggi merupakan hak semua orang, termasuk para generasi Y dengan berbagai jenis profesi yang tersedia. … Read more

Mengenal Profesi DJ, Begini Seluk Beluknya

dj

Ada berbagai jenis profesi yang terkait dengan musik. Jika bermusik adalah hobi anda, mungkin bekerja sebagai DJ (Disc Jockey) adalah salah satu jembatan dalam meniti karier di industri musik. Jadi sembari menyalurkan hobi dan bakat, juga sebagai sumber nafkah. DJ menghadirkan hiburan dan kesenangan kepada orang-orang yang berada di club-club malam, di acara resepsi pernikahan, … Read more

Mantan-mantan Karyawan yang Sukses Membangun Bisnis

kerjausaha logo38

Ketidakpuasan menjadi salah satu alasan utama bagi seseorang untuk keluar dari pekerjaannya. Gaji yang tidak mencukupi, terlalu terikat dengan aturan perusahaan, dan suasana tempat kerja yang membosankan menjadikan seseorang memilih hengkang dan mencoba peruntungannya dengan membuka usaha sendiri. Seperti sisi mata uang logam, tentu ada yang mencapai keberhasilan dan ada juga yang gagal. Jadi peluangnya … Read more

5 Pekerjaan Favorit di Bidang IT

teknologi profesi

Profesi dalam bidang Informasi dan Teknologi (IT) merupakan salah satu jenis bidang pekerjaan yang diimpikan oleh banyak orang, khususnya para angkatan kerja muda. Ada berbagai jenis pekerjaan yang terkait dengan bidang IT, dan lima diantaranya menjadi yang terfavorit menurut hasil survey yang dilakukan oleh CareerCast.com. Berikut adalah rangkumannya: 1. Software Engineer dan Developer Terjun menjadi … Read more

Begini Suka Duka Menjadi Seorang Model

belanja 45

Model merupakan salah satu profesi yang dipandang penuh kegelamoran dan kemewahan, sehingga banyak orang yang tertarik untuk menggeluti dunia modeling. Namun, untuk terjun dalam bidang pekerjaan ini bukanlah perkara yang mudah. Selain harus mempunyai fisik yang sempurna (cantik/ganteng), kesiapan mental dan daya tahan tubuh yang prima juga merupakan hal yang harus dimiliki. Bahkan beberapa agen … Read more

Cara Menjadi Penulis Buku yang Sukses

buku

Dalam bisnis penerbitan buku (book publishing), ada banyak bidang pekerjaan yang berkaitan dengan hal tersebut, misalnya menjadi editor, translator (penerjemah buku), desainer buku, ilustrator sampul buku, pembuat resensi, menjadi proofreading (pendeteksi kesalahan isi buku sebelum dipublikasikan) dan yang paling vital tentu profesi sebagai penulis. Tanpa ada karya-karya dari para penulis, maka bisnis penerbitan akan bangkrut. … Read more